Postingan

4 BESAR TIM NASIONAL CRICKET TERBAIK DUNIA

Gambar
Seandainya kamu disuruh menebak negara mana yang terbaik dalam olahraga kriket, apa kira-kira jawabannya? Mungkin kamu akan menjawab nama negara berdasarkan tim nasional sepakbola yang mereka miliki. Tapi kamu salah besar, sebab tim nasional terbaik kriket berasal dari negara yang sangat tidak terduga. Bahkan bisa dibilang, urutan 4 besar hingga 10 besar tim nasional kriket terbaik ini sangat diluar perkiraan. 1. INDIA Ya, India adalah negara dengan tim nasional kriket terbaik di dunia. Tim nasional India berada di bawah BCCI atau Board of Control for Cricket in India. Saat ini, tim nasional India diketuai oleh Virat Kohli, dengan kepala pelatih Ravi Shastri. Sedangkan anggota tim kepelatihannya terdiri dari tiga orang yang salah satunya adalah Sanjay Bangar. Selain Sanjay, Ramakrishnan Sridhar dan Bharat Arun juga masuk dalam tim kepelatihan tim nasional kriket India. Menjadi tim nasional terbaik di dunia tentu tidak bisa dicapai dengan mudah. Timnas India ini terkenal

GAMBAR-GAMBAR PERLENGKAPAN OLAHRAGA CRICKET

Gambar
1. BAT Bat kriket adalah peralatan khusus yang digunakan oleh batsman dalam olahraga kriket untuk memukul bola, biasanya terdiri dari pegangan tongkat yang melekat pada bilah kayu willow yang dipotong datar. Panjang Bat mungkin tidak lebih dari 38 inci dan lebarnya tidak lebih dari 4,25 inci. 2. BOLA Dua jenis bola kriket, dengan ukuran sama: i) Bola putih bekas. Bola putih biasanya digunakan di pertandingan over terbatas, terutama pertandingan malam hari, dengan lampu (kiri). ii) Bola merah bekas. Bola merah digunakan dalam  Test cricket ,  kriket kelas satu , dan beberapa format lain (kanan). 3. HELM pelindung ini dikenakan oleh pemain yang bertugas memukul bola atau batsman dan pemain yang bertugas sebagai fielders yang berdiri dekat dengan batsman. Helm ini menutup bagian atas kepala dan dilengkapi dengan besi-besi di bagian depan yang berfungsi melindungi wajah. Helm pelindung ini adalah perlengkapan keamanan olahraga kriket yang sangat penting untuk disiapka

CARA BERMAIN DAN UKURAN LAPANGAN CRICKET

Gambar
Jika anda penggemar olahraga, jangan lewatkan olahraga yang satu ini. Olahraga kriket sudah lama terpendam di Indonesia. Olahraga yang bertaraf internasional ini lebih menekankan pada koordinasi tangan dan mata, bukan stamina. Oleh karena itulah, olahraga kriket tidak membeda-bedakan jenis kelamin sehingga memungkinkan dalam satu kelompok terdapat anggota tim laki-laki dan perempuan. Tidak ada perbandingan yang khusus antara anggota tim laki-laki dan perempuan. Kriket dimainkan oleh dua tim yang masing-masing beranggotakan 11 orang dan lamanya permainan tidak dibatasi oleh waktu, tetapi menggunakan  over (perpindahan). Kriket serupa, tetapi tak sama dengan olahraga kasti yang sudah populer di masyakarat lokal Indonesia. Jika pada kasti, pemukul harus mengelilingi lapangan setelah memukul, pada olahraga kriket pemukul hanya perlu berlari bolak-balik di dalam  pitch . Lapangan yang digunakan yaitu lapangan rumput berbentuk oval yang tidak mempunyai ukuran luas lapangan dan lapa

PERATURAN DALAM BERMAIN CRICKET

Gambar
Dalam permainan kriket, pelatih tidak diperbolehkan ikut campur dalam pertandingan. Semua keputusan dan strategi ditentukan oleh kapten tim. Berbeda sekali dengan baseball yang semua keputusan ada di tangan pelatih termasuk memilih pemain yang turun ke lapangan. Pada permainan kriket masing-masing tim terdiri dari; 1.      Kapten Tim  bertugas menentukan strategi dan pemain yang turun ke lapangan di awal pertandingan. 2.    Batsman,  bertugas memukul bola. Setiap pemukul memiliki dua kali kesempatan memukul bola kemudian digantikan oleh rekan yang lain. Jika satu pemukul gagal, maka ia harus keluar dari lapangan dan digantikan oleh pemain lain pada tim. 3.     Bowler,  bertugas melempar bola. 4.    Fielders , memiliki peran sebagai penangkap bola yang dipukul oleh pemain lawan. Jika berhasil menangkap bola, tim pemukul tidak akan mendapatkan skor atau run. 5. Wicket keeper , sama seperti fielders, wicket keeper bertugas untuk menangkap bola yan

APA ITU CRICKET?

Gambar
Cricket merupakan olahraga yang sangat digemari di India. Ada yang beranggapan bahwa cricket sudah seperti agama disana. Pemain-pemain cricket kelas dunia banyak yang berasal dari India. Salah satu yang paling ternama adalah Sachin Tendulkar. Sachin bertubuh mungil namun sangat lihai bermain sebagai batsman . Sachin merupakan salah satu leading scorer di dunia. Sachin Tendulkar  (sumber: https://www.indiatvnews.com/sports/cricket/facts-sachin-tendulkar-17077.html ) Cricket berasal dari Inggris. Olahraga tersebut awalnya diperuntukkan untuk royal family yang berpakaian rapi dan elegan. Namun dalam perkembangannya olah raga tersebut berkembang khususnya di negara-negara common wealth dan menjadi kegemaran mayoritas penduduk negara setempat seperti di Australia dan India. Dalam permainan cricket terdapat beberapa peran yang dilakukan oleh para pemain. Ada yang berperan sebagai batsman , ada sebagai bowler , ada sebagai fielder . Namun karena keterampilan para